LEON288
Final Piala Dunia U-17 2023: Kolektivitas Lini Serang Jerman vs Pertahanan Kokoh Prancis

Final Piala Dunia U-17 2023: Kolektivitas Lini Serang Jerman vs Pertahanan Kokoh Prancis

zonaliga.com – Timnas Prancis U-17 baru kebobolan sekali pada enam laga di Piala Dunia U-17 2023. Melihat catatan apik itu, Timnas Jerman U-17 sama sekali tidak gentar dan yakin bisa mengatasi situasi itu. Jerman akan berhadapan dengan Prancis di final Piala Dunia U-17 2023. Laga final antara Jerman dan Prancis akan dimainkan di Stadion Manahan,…

Read More

Prediksi Final Piala Dunia U-17: Jerman vs Prancis 2 Desember 2023

zonaliga.com Timnas Jerman U-17 berjumpa Timnas Prancis U-17 pada final Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Sabtu (2/12/2023). Laga antara Jerman vs Prancis akan dimainkan mulai pukul 19.00 WIB, live di SCTV dan Indosiar. Jerman melaju ke final Piala Dunia U-17 dengan catatan mentereng. Jerman tidak pernah kalah. Pada babak semifinal, Jerman menumbangkan Argentina lewat laga yang sengit. Setelah…

Read More

Formula Prancis di Piala Dunia U-17 2023: Bertahan Mati-matian, Ujung-ujungnya Menang!

zonaliga.com Prancis menempuh perjalanan yang cukup unik untuk mencapai semifinal Piala Dunia U-17 2023. Mereka belum pernah kebobolan di waktu normal dalam lima pertandingan mulai fase grup sampai fase gugur. Selasa, 28 November 2023, Prancis U-17 akan menghadapi Mali U-17 dalam partai perebutan satu tiket final Piala Dunia U-17 2023. Pertandingan ini bakal jadi ujian terbesar untuk Prancis….

Read More

Prediksi Yunani vs Prancis 22 November 2023

zonaliga.com Yunani akan menjamu Prancis pada matchday terakhir Kualifikasi Euro 2024 Grup B. Pertandingan Yunani vs Prancis di Agia Sophia Stadium ini akan kick-off Rabu, 22 November 2023, jam 02:45 WIB. Yunani, yang saat ini berada di peringkat tiga dengan 12 poin, tak bisa finis dua besar. Namun, Yunani dipastikan masuk play-off via jalur UEFA Nations League. Sebaliknya, Prancis sudah pasti lolos ke Euro 2024 sebagai…

Read More

Begini Alasan William Saliba Tak Kunjung Dapat Tempat di Skuad Timnas Prancis

zonaliga.com Didier Deschamps mengatakan bahwa William Saliba tidak berada dalam kondisi psikologis yang sama di Prancis dibandingkan dengan di Arsenal, setelah kurangnya waktu bermain untuk negaranya. Sang bek tengah hanya tampil dua kali untuk Les Bleus tahun ini, namun Deschamps mendukungnya untuk membuktikan diri setelah penampilan gemilangnya bersama The Gunners. Saliba telah mengantongi 10 caps untuk negaranya di bawah asuhan Deschamps, namun menghadapi…

Read More

Rapor Pemain MU Kala Bekuk Luton Town: Maguire dan Lindelof Cakep, tapi Rashford dan Hojlund Ampas

zonaliga.com Manchester United sukses membekuk tim promosi Luton Town dengan skor 1-0 dalam laga Premier League 2023/2024 pekan 12 yang digelar di Old Trafford, Sabtu (11/11/2023) malam WIB. Gol tunggal yang diciptakan Victor Lindelof di babak kedua sudah cukup untuk membawa MU meraih poin penuh sekaligus bangkit dari kekalahan 3-4 di kandang FC Copenhagen tengah pekan kemarin. Berkat hasil ini,…

Read More

Prediksi Fulham vs Manchester United 4 November 2023

zonaliga.com Fulham akan menjamu Manchester United di pekan ke-11 Premier League 2023/2024. Pertandingan Fulham vs MU di Craven Cottage ini akan kick-off Sabtu, 4 November 2023, jam 19:30 WIB, live streaming di Vidio. Fulham saat ini berada dalam form yang lebih baik. Pekan lalu, Fulham menahan imbang tuan rumah Brighton 1-1. Setelah itu, gol-gol Harry Wilson, Rodrigo Muniz, dan Tom Cairney memberi Fulham kemenangan 3-1 atas…

Read More

Declan Rice Harus Main Sebagai Gelandang Sentral, Tidak Boleh di Kiri, Tidak Boleh di Kanan!

zonaliga.com Mikel Arteta diminta lebih berhati-hati dalam mengutak-atik posisi gelandang Arsenal, Declan Rice. Posisi terbaik Rice ada di sentral lapangan, untuk melindungi pertahanan sekaligus membantu membangun serangan. Beberapa pekan lalu, Arteta membuat eksperimen berisiko di laga Chelsea vs Arsenal (2-2). Dia menggeser posisi Rice ke gelandang kiri, lalu membiarkan Jorginho mengisi pos gelandang sentral. Hasilnya…

Read More

Barcelona Hanya Mampu Kagumi Florian Wirtz dari Jauh

zonaliga.com Barcelona begitu nestapa. Kondisi finansial yang belum stabil membuat mereka hanya bisa mengagumi pemain incaran, Florian Wirtz, dari jauh. Wirtz merupakan gelandang Bayer Leverkusen yang sedang naik daun. Di usianya yang masih 20 tahun, bakatnya mengkreasikan gol demi gol sungguh luar biasa. Tengok saja statistiknya di awal musim 2023/2024. Dari 14 laga yang dijalaninya di seluruh kompetisi, Wirtz…

Read More